Pernahkah Anda bertanya-tanya bagaimana pengembangan obat yang Anda konsumsi dibuat? Di balik setiap pil dan kapsul, terdapat proses panjang dan rumit. Juga melibatkan riset mendalam, teknologi canggih, dan komitmen tinggi untuk menghadirkan produk berkualitas. Hal ini pula yang menjadi perhatian khusus bagi Kimia Farma. Kimia Farma, BUMN farmasi terdepan di Indonesia berdedikasi untuk menghasilkan obat-obatan […]
Industri farmasi terus mengalami evolusi yang cepat. Hal ini karena pengaruh kemajuan dalam teknologi, ilmu pengetahuan, dan pemahaman yang lebih baik tentang penyakit serta terapi. Di masa depan, banyak tren yang membentuk arah pengembangan obat. Dengan menggabungkan inovasi dalam teknologi, diharapkan akan lebih banyak obat yang bisa diakses oleh masyarakat. Lalu, apa saja tren yang […]
Tahukah Anda bahwa sebenarnya proses pengembangan obat di Indonesia melibatkan lima tahapan penting. Semua tahapan yang ada harus dijalani sebelum obat tersebut akhirnya dapat disetujui dan kemudian bisa diedarkan. Setiap tahapan pengembangan segala macam obat ini dirancang untuk memastikan efektivitas, keamanan, dan kepatuhan obat dengan standar yang ditetapkan. Lalu, apa sajakah tahapan untuk mengembangkan obat […]